Mengenal Fungsi Join Php

Tanggal : 05 Jan 2019, Category : Tutorial, Create By : admin

Selamaat datang di gudang ilmu aplikasi, kali ini kita akan membahas megenai fungsi join pada bahasa pemprograman php, fungsi join sebenarnya sama dengan fungsi implode yaitu menggabungkan data array, dimana hasil dari fungsi join ini adalah text.

Fungsi Join PHP

join ($delimiter, $string);

Fungsi join memiliki dua element dimana,

$delimiter : adalah element yang digunakan untuk memisahkan data sedangkan;

$string : adalah element nilai yang akan di pisah

Berikut Contoh Penggunaan fungsi join.

<?php
$a = array('1', '2', '3', '4', '5', '6', '7', '8', '9', '10');
echo join('<br>', $a);
?>

output :

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10 

Keyword:
  • Mengenal Fungsi Join PHP
  • join php
  • fungsi join php

Artikel Lain

Membuat Format Rupiah Di Php

Date : 17 Aug 2018, Category : Tutorial, Create By : admin

selamat datang di website gudang ilmu aplikasi, kali ini kami akan membahas tentang membuat format rupiah dalam pemprograman php, dalam membuat format number, yang utama adalah anda akan menggunakan fungsi number .....

Cara Agar Tanda Petik Bisa Tersimpan Di Database

Date : 09 Jan 2019, Category : Tutorial, Create By : admin

Selamat datang di gudang ilmu aplikasi, kali ini kami akan membahas cara agar tanda petik bisa tersimpan di database, pasti bagi anda yang pernah membuat aplikasi pernah mengalami error ketika .....

Membuat Format Rupiah Di Javascript

Date : 17 Aug 2018, Category : JavaScript, Create By : admin

Selamat datang di gudang ilmu aplikasi, sebelumnya kita telah membahas cara membuat format rupiah di PHP, kali ini kami akan membahas bagainama cara membuat format rupiah pada javascript. jika di .....