Apa Itu Website ?

Tanggal : 07 Jul 2018, Category : Pemprograman Website, Create By : admin

Selmat datang di gudang ilmu aplikasi, kali ini kita akan membahas apa itu wabsite, fungsi website dan jenis wesbite. Website atau sering kita sebut situs adalah kumpulan halaman - halaman yang biasanya menampilkan sebuah informasi data gambar, text, suara, animasi, dan video. fungsinya sensiri adalah memberikan informasi kepada pada pengunjung.

Ada dua sifat website atau situs yaitu :

Bersifat Dinamis

Adalah website yang sering berubah ubah isi informasinya, biasa ada fasilitas administrator untuk mengisi dan mengubah konten informasi di dalamnya.
Bahasa yang di gunakan biasanya PHP, HTML, Java Script, dll. dan menggunakan database untuk menyimpan konten informasinya.

Bersifat Statis

Adalah website yang jarang berubah isi informasinya,
Bahasa yang di gunakan hanya HTML. dan jarang website dinamis yang menggunakan database, dan bisa mempercepat akses halaman websitenya karena tidak perlu mengakses database.


Keyword:
  • Apa itu Website
  • HTML
  • Website
  • Dinamis
  • Statis

Artikel Lain

How To Use Case When In Php

Date : 13 Feb 2023, Category : Tutorial, Create By : admin

The switch statement in PHP can be used as an alternative to multiple if statements. The switch statement tests a variable or expression against multiple cases and executes the code .....

Css Colors And How To Use Them

Date : 15 Feb 2023, Category : CSS, Create By : admin

CSS colors are used to add color and style to HTML elements on a web page. Here's how to use them: You can specify a color using a named color, such .....

Memahami Array Pada Bahasa Pemprograman Php

Date : 11 Sep 2018, Category : Pemprograman Website, Create By : admin

Selamat datang kembali di wesbite gudang ilmu aplikasi, kali ini kami akan membahas mengenai array pada pemprograman php, array dalam pembuatan aplikasi sangat sering di gunakan baik, array yang sederhana .....